Pasar otomotif Indonesia telah mengalami kebangkitan dalam 3 tahun terakhir dengan kehadiran beberapa produsen mobil asal China. Produsen mobil China tidak hanya menawarkan fitur inovatif dan teknologi canggih, tetapi juga harga yang sangat kompetitif. Untuk informasi lebih lengkap mengenai deretan Mobil China yang ramah kantong dan inovatif, Anda dapat menyaksikan liputan yang disajikan oleh Jurnalis CNBC Indonesia, Chrisania Hartanto, dalam Program Autobizz CNBC Indonesia pada Selasa (18/02/2025).
Deretan Mobil China Ekonomis di IIMS 2025
